Tipe-tipe PLC

PLC memiliki tipe tersendiri, yaitu :

1. Tipe compact 

Ciri – ciri PLC jenis ini ialah :
  • Seluruh komponen (power supply, CPU, modul input – output, modul komunikasi) menjadi satu.
  • Umumnya berukuran kecil (compact).
  • Mempunyai jumlah input/output relatif sedikit dan tidak dapat diexpand.
  • Tidak dapat ditambah modul – modul khusus.
Berikut ini contoh PLC compact dari Allen Bradley.
2. Tipe modular 

Ciri – ciri PLC jenis ini ialah :
  • Komponen – komponennya terpisah ke dalam modul – modul.
  • Berukuran besar.
  • Memungkinkan untuk ekspansi jumlah input /output (sehingga jumlah lebih banyak).
  • Memungkinkan penambahan modul – modul khusus.
Berikut ini contoh PLC modular dari Omron.

Previous Post Next Post

Contact Form